Ciri ciri Burung Merpati dan Habitatnya

Burung merpati merupakan salah satu spesies burung yang banyak ditemukan dan dimanfaatkan dagingnya sebagai bahan makanan. Namun, sebagian orang memeliharanya sebagai hiburan di rumah.

Meskipun, burung ini banyak ditemukan dan biasa dipelihara. Namun, masih ada orang yang tidak tahu membedakan burung merpati.

Ciri-ciri Burung Merpati dan  Habitat Asli

Agar Anda tidak salah memilih burung merpati, berikut ini sudah ada ciri-ciri burung merpati yang harus diketahui.

  1. Kepala Berbatok

Kepala burung merpati memiliki batok depan dan belakang. Jika anda ingin melihat merpati yang berkualitas maka lihatlah batok kepalanya.

  1. Paruh Kecil

Burung merpati juga memiliki paruh  di kepalanya, namun berukuran kecil dan lancip. Ukuran paruh bisa menjadi salah satu cara untuk melihat burung berkualitas atau tidak.

  1. Mata Bundar

Bola mata burung merpati terlihat bundar, dapat dilihat tanpa menggunakan peralatan apapun. Kedua mata merpati bentuknya memang bundar, seperti salah satu sisinya dibelah menjadi dua.

Mulanya habitat asli burung merpati berada di pesisir pantai. Namun saat ini, bisa menemukannya di seluruh dunia. Burung merpati bisa ditemukan di perkotaan, hutan, pedesaan, dan gurun kering. Itu saja informasi mengenai ciri-ciri burung merpati dan habitatnya.

Similar Posts